If you want to know the patent, BRMP Pengelola Hasil-digilib will give it

Detail Collections

Text
Ragam Pemikiran Pengembangan Pertanian 2017

Hermanto - Personal Name, M.Husein Sawit - Personal Name,

Image of Ragam Pemikiran Pengembangan Pertanian 2017

Pengembangan pertanian dewasa ini dihadapkan kepada kendala dan masalah yang semakin komplek, baik dari segi teknis di lapangan maupun sosial ekonomi. Hal ini tentu perlu dipecahkan agar realisasi pembangunan pertanian dapat memberikan manfaat bagi masyarakat luas.
Badan Litbang Pertanian telah menghasilkan inovasi di berbagai bidang. Hasil tersebut telah dipublikasi dalam bentuk Jurnal, Buletin, Prosiding yang semua menggunakan bahasa ilmiah yang tidak mudah difahami dalam waktu singkat. Maka perlu publikasi artikel hasil-hasil penelitian dalam artikel pendek dengan gaya bahasa yang sederhana.
Buku Ragam Pemikiran Pengembangan Pertanian ini berisi 29 Makalah yang dikelompokkan berdasarkan komoditas dan masalah, yaitu Tanaman Pangan, Hortikultura, Perkebunan, peternakan, serta lintas komoditas dan masalah. Dari buku ini telah terjaring ide, gagasan, dan pemikiran para Profesor Riset dan Peneliti Utama di lingkup Badan Litbang Pertanian, sehingga diharapkan dapat dijadikan sebagai salah satu rujukan dalam pemecahan masalah pembangunan pertanian.

XML Detail Cite
Series Title
-
Call Number
63,001,6 MOH r
Publisher
Jakarta : Iaard Press.,
Collation
xxxvi, 254 hlm.; 21 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-344-206-5
Classification
63,001,6
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

No copy data

No other version available

Comments
You must be logged in to post a comment

Latest Collections

Loading ...

Popular Subjects

Loading ...